Gitaris Angkasa Ajak Para Gitaris Bergabung di GCI

Mediabintang.com,Jakarta-Untuk para gitaris, ayo bergabung di  Guitar Community of Indonesia (GCI), karena GCI menginspirasi gitaris dalam bermusik dan berkarya. GCI adalah komunitas atau wadah dari para gitaris baik dari pemula ataupun yang sudah mahir berkumpul saling membimbing, saling belajar mengajar tentang gitar.

Rizki, gitaris grup musik Angkasa beberapa waktu lalu didaulat menjadi ketua Guitar Community of Indonesia (GCI) chapter Jawa Barat. Hal ini merupakan kehormatan dan kebanggaan bagi Rizki dalam berkiprah dan eksis di blantika musik Indonesia.

Mengemban tugas mulia tersebut, Rizki mengatakan sangat antusias dan wajib proaktif untuk para members GCI di wilayah Jawa Barat. Hal tersebut ia sampaikan kepada NAGASWARA News, Jumat (28/7/2023).

“Di antara tugasnya membangkitkan semangat pemuda pemudi khususnya yang memiliki profesi dan hobi di dunia pergitaran. Dalam berkolaborasi dan koordinasi dengan pengurus GCI se-Jawa Barat untuk lebih menyemarakkan dunia pergitaran di Indonesia,” ucap lelaki kelahiran Karawang, 15 Oktober itu.

Menurutnya, misi visi GCI adalah komunitas atau wadah dari para gitaris baik dari pemula ataupun yang sudah mahir berkumpul saling membimbing, saling belajar mengajar tentang gitar. Dengan demikian, anggotanya dapat maju bersama-sama untuk pribadi dan GCI.

“Untuk para gitaris ayo bergabung di GCI, karena GCI menginspirasi gitaris dalam bermusik dan berkarya,” tandas personil band yang baru saja merilis single “Parah” itu. (BOIS/Red)

Bagikan ke jaringanmu :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Berita Terkait

Terkini

Rayakan Tahun Baru 2026 Di The Alana Sentul, Siap-Siap Bawa Pulang Hadiah 100 Juta!
Rayakan Tahun Baru 2026 Di The Alana Sentul, Siap-Siap Bawa Pulang Hadiah 100 Juta!
Hotel Harris Puri Mansion Merayakan Anniversary Ke-5
Hotel Harris Puri Mansion Merayakan Anniversary Ke-5
Promo Meeting Room Dafam Express Jaksa Jakarta
Promo Meeting Room Dafam Express Jaksa Jakarta
Follow akun Sosial Media Hotel Best Western Premier The Hive dan Dapatkan Diskon Hingga 15%
Follow akun Sosial Media Hotel Best Western Premier The Hive dan Dapatkan Diskon Hingga 15%
Harris Puri Mansion Selenggarakan Corporate Gathering Pada Acara Perayaan Anniversary Ke-5
Harris Puri Mansion Selenggarakan Corporate Gathering Pada Acara Perayaan Anniversary Ke-5

Populer

Rayakan Tahun Baru 2026 Di The Alana Sentul, Siap-Siap Bawa Pulang Hadiah 100 Juta!
Rayakan Tahun Baru 2026 Di The Alana Sentul, Siap-Siap Bawa Pulang Hadiah 100 Juta!
Hotel Harris Puri Mansion Merayakan Anniversary Ke-5
Hotel Harris Puri Mansion Merayakan Anniversary Ke-5
Promo Meeting Room Dafam Express Jaksa Jakarta
Promo Meeting Room Dafam Express Jaksa Jakarta
Follow akun Sosial Media Hotel Best Western Premier The Hive dan Dapatkan Diskon Hingga 15%
Follow akun Sosial Media Hotel Best Western Premier The Hive dan Dapatkan Diskon Hingga 15%
Harris Puri Mansion Selenggarakan Corporate Gathering Pada Acara Perayaan Anniversary Ke-5
Harris Puri Mansion Selenggarakan Corporate Gathering Pada Acara Perayaan Anniversary Ke-5