PMI Kota Tangerang Gelar Program Jumat Peduli dengan Bagikan Makanan Gratis

Kegiatan Program Jumat Peduli dan Berbagi (Jumat Berkah) dengan membagikan makanan gratis kepada warga Kota Tangerang

MediaBintang.com, Kota Tangerang – Sebagai bentuk kepedulian kepada warga yang sedang membutuhkan, Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Tangerang bekerjasama dengan JALHI Peduli menggelar program Jumat Peduli dan Berbagi (Jumat Berkah) dengan membagikan makanan gratis kepada warga Kota Tangerang

Ketua PMI Kota Tangerang, Oman Jumansyah, mengatakan bahwa kegiatan Jumat berkah ini dilakukan dengan membagikan sekitar 150 nasi box kepada warga yang melintas di pinggir Sungai Cisadane di wilayah kelurahan Gerendeng.

”Saya berharap Lewat program rutin PMI Kota Tangerang ini semoga membawa berkah untuk kita semua,” kata Oman Jumansyah.

Oman menambahkan bahwa kegiatan yang digelar rutin setiap hari Jumat ini untuk membantu meringankan beban pengeluaran masyarakat, pihaknya berkomitmen setiap hari Jumat akan terus membantu memberikan makan.

“Melalui program Jumat berkahini saya berharap bisa membantu meringankan beban pengeluaran masyarakat dalam momen berbagi ini,” pungkasnya. (san/*)

Bagikan ke jaringanmu :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Berita Terkait

Terkini

All Sedayu Hotel Kelapa Gading Siap Guncang Malam Tahun Baru dengan Tema “Rocking The Future
All Sedayu Hotel Kelapa Gading Siap Guncang Malam Tahun Baru dengan Tema “Rocking The Future"
Keseruan Acara Robotic Kembali Hadir di Swiss-Belcourt Bogor:“Robotickidz Zoophoria 2025” Siap Jadi Ajang Petualangan Edukatif"
Keseruan Acara Robotic Kembali Hadir di Swiss-Belcourt Bogor:“Robotickidz Zoophoria 2025” Siap Jadi Ajang Petualangan Edukatif"
Screenshot_20251109_090423_Gallery
Sukses Besar di Platform Noice, Keluarga Suami Adalah Hama Diangkat ke Layar Lebar
Liburan Makin Seru dengan Room Bundling Splashcation di ibis Bandung Trans Studio
Liburan Makin Seru dengan Room Bundling Splashcation di ibis Bandung Trans Studio
Rayakan Tahun Baru 2026 Di The Alana Sentul, Siap-Siap Bawa Pulang Hadiah 100 Juta!
Rayakan Tahun Baru 2026 Di The Alana Sentul, Siap-Siap Bawa Pulang Hadiah 100 Juta!

Populer

All Sedayu Hotel Kelapa Gading Siap Guncang Malam Tahun Baru dengan Tema “Rocking The Future
All Sedayu Hotel Kelapa Gading Siap Guncang Malam Tahun Baru dengan Tema “Rocking The Future"
Keseruan Acara Robotic Kembali Hadir di Swiss-Belcourt Bogor:“Robotickidz Zoophoria 2025” Siap Jadi Ajang Petualangan Edukatif"
Keseruan Acara Robotic Kembali Hadir di Swiss-Belcourt Bogor:“Robotickidz Zoophoria 2025” Siap Jadi Ajang Petualangan Edukatif"
Screenshot_20251109_090423_Gallery
Sukses Besar di Platform Noice, Keluarga Suami Adalah Hama Diangkat ke Layar Lebar
Liburan Makin Seru dengan Room Bundling Splashcation di ibis Bandung Trans Studio
Liburan Makin Seru dengan Room Bundling Splashcation di ibis Bandung Trans Studio
Rayakan Tahun Baru 2026 Di The Alana Sentul, Siap-Siap Bawa Pulang Hadiah 100 Juta!
Rayakan Tahun Baru 2026 Di The Alana Sentul, Siap-Siap Bawa Pulang Hadiah 100 Juta!