Empati Produser Juga Ketum Generasi Bahari Nusantara ini Pada Awak Kapal Bantuan Kemanusiaan

mediabintang.com,Jakarta- Capt Andi M Pakpahan, Praktisi Maritim yang Juga Produser Pita Swara Kita Production menyambut positif bantuan kemanusiaan korban banjir di beberapa wilayah di Nusa Tenggara Timur yang dilakuan PT Pelni Cabang Tanjung Priok melalui kapal KM Umsini.

“Saya sangat berempati pengiriman bantuan kemanusiaan yang dilakukan stake holder p Pelabuhan Tanjung Priok melalui KM Umsini oleh stake holder pelabuhan. Pengiriman bantuan ini merupakan yang kedua kali setelah sebelumnya pengiriman dilakukan dengan KM Ciremai,” ucap Capt Andi yang juga Ketua Umum Generasi Bahari Nusantara ini kemarin.

Menurutnya, pengiriman bantuan pangan lewat kapal laut, sangat kondusif.

“Space atau tempat buat naruh barang-barang sangat besar. Cepat juga aman,” terangnya.

Namun demikian di akui Capt Andi,
perjuangan crew kapal tentunya, menghadapi alam yang tidak tentu.. walau bisa di prediksi.

“Para awak kapal mengabdikan dirinya demi bangsa dan negara, berkorban bekerja jauh dari keluarganya dan hanya bisa berkomunikasi lewat telefon jika ada sinyal,”tutup Capt Andi.

Bagikan ke jaringanmu :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Berita Terkait

Terkini

Hotel Mercure Tangerang BSD City yang Menyatukan Akomodasi dan Padel Lifestyle
Hotel Mercure Tangerang BSD City yang Menyatukan Akomodasi dan Padel Lifestyle
Beyond 30: Sheraton Surabaya Menandai Tiga Dekade Perjalanan dengan Transformasi yang Modern dan Timeless
Beyond 30 : Sheraton Surabaya Menandai Tiga Dekade Perjalanan dengan Transformasi yang Modern dan Timeless
Artotel Cabin Bromo Hadirkan Kolaborasi Bersama Magnum Perayaan Rasa Premium Di tengah Keindahan Bromo
Artotel Cabin Bromo Hadirkan Kolaborasi Bersama Magnum Perayaan Rasa Premium Di tengah Keindahan Bromo
Screenshot_20260102_191053_WhatsApp
ULaMM Syariah: Membangun Masa Depan Ekonomi Berkelanjutan
Foresthree Coffee and Kitchen Cilandak
Foresthree Coffee and Kitchen Cilandak Gelar Event Tari Anak Bersama Kencana Budaya Entertainment, Dorong Kreativitas Sejak Dini

Populer

Hotel Mercure Tangerang BSD City yang Menyatukan Akomodasi dan Padel Lifestyle
Hotel Mercure Tangerang BSD City yang Menyatukan Akomodasi dan Padel Lifestyle
Beyond 30: Sheraton Surabaya Menandai Tiga Dekade Perjalanan dengan Transformasi yang Modern dan Timeless
Beyond 30 : Sheraton Surabaya Menandai Tiga Dekade Perjalanan dengan Transformasi yang Modern dan Timeless
Artotel Cabin Bromo Hadirkan Kolaborasi Bersama Magnum Perayaan Rasa Premium Di tengah Keindahan Bromo
Artotel Cabin Bromo Hadirkan Kolaborasi Bersama Magnum Perayaan Rasa Premium Di tengah Keindahan Bromo
Screenshot_20260102_191053_WhatsApp
ULaMM Syariah: Membangun Masa Depan Ekonomi Berkelanjutan
Foresthree Coffee and Kitchen Cilandak
Foresthree Coffee and Kitchen Cilandak Gelar Event Tari Anak Bersama Kencana Budaya Entertainment, Dorong Kreativitas Sejak Dini