Pendaftaran Lagu Ajanag Penghargaan AMI Awards ke 27 Sudah Dibuka

MediaBintang.Com, Jakarta – Ajang penghargaan Anugerah Musik Indonesia / AMI Awards ke 27 kembali akan digelar tahun ini. Seperti biasanya, kegiatan diawali dengan proses pendaftaran Lagu secara online melalui Link pendaftaran https://entry.ami-awards.com/register
Berikut syarat dan ketentuan pendaftarannya:


Patut diketahui :
• Untuk Label/ Perusahaan Rekaman yang baru saja mengikuti proses pendaftaran di
tahun 2024 ini, anda diwajibkan untuk membuat username baru untuk dapat
melakukan pendaftaran;
• Harap tunggu 1×24 jam untuk kami memverifikasi username yang telah Anda buat;
• Untuk Label/Perusahaan Rekaman yang sudah pernah mendaftar di tahun-tahun
sebelumnya, bisa langsung melakukan login dan melakukan submit datanya (jika lupa
password silahkan klik Forgot Password)
Apabila Anda memiliki album fisik, mohon dikirimkan ke kantor kami di Alamat :
Yayasan Anugerah Musik Indonesia
Gedung Lembaga Pendidikan Musik Farabi
Jl. Dharmawangsa XI No.5
Kebayoran Baru, Jakarta Selatan 12160
Up : Igunsudarmono
Salam Kreatifitas Musik Indonesia
Untuk informasi lebih lanjut
Shatria Dharma – General Manager Yayasan Anugerah Musik Indonesia.
Contact : +62 812-1140-4100
Email: amiawards1997@gmail.com. (san/*)

Bagikan ke jaringanmu :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Berita Terkait

Terkini

Layanan Commuter Line Cikarang dan Commuter Line Tanjung Priok Sudah Kembali Normal
Layanan Commuter Line Cikarang dan Commuter Line Tanjung Priok Sudah Kembali Normal
Hotel Mercure Tangerang BSD City yang Menyatukan Akomodasi dan Padel Lifestyle
Hotel Mercure Tangerang BSD City yang Menyatukan Akomodasi dan Padel Lifestyle
Beyond 30: Sheraton Surabaya Menandai Tiga Dekade Perjalanan dengan Transformasi yang Modern dan Timeless
Beyond 30 : Sheraton Surabaya Menandai Tiga Dekade Perjalanan dengan Transformasi yang Modern dan Timeless
Artotel Cabin Bromo Hadirkan Kolaborasi Bersama Magnum Perayaan Rasa Premium Di tengah Keindahan Bromo
Artotel Cabin Bromo Hadirkan Kolaborasi Bersama Magnum Perayaan Rasa Premium Di tengah Keindahan Bromo
Screenshot_20260102_191053_WhatsApp
ULaMM Syariah: Membangun Masa Depan Ekonomi Berkelanjutan

Populer

Layanan Commuter Line Cikarang dan Commuter Line Tanjung Priok Sudah Kembali Normal
Layanan Commuter Line Cikarang dan Commuter Line Tanjung Priok Sudah Kembali Normal
Hotel Mercure Tangerang BSD City yang Menyatukan Akomodasi dan Padel Lifestyle
Hotel Mercure Tangerang BSD City yang Menyatukan Akomodasi dan Padel Lifestyle
Beyond 30: Sheraton Surabaya Menandai Tiga Dekade Perjalanan dengan Transformasi yang Modern dan Timeless
Beyond 30 : Sheraton Surabaya Menandai Tiga Dekade Perjalanan dengan Transformasi yang Modern dan Timeless
Artotel Cabin Bromo Hadirkan Kolaborasi Bersama Magnum Perayaan Rasa Premium Di tengah Keindahan Bromo
Artotel Cabin Bromo Hadirkan Kolaborasi Bersama Magnum Perayaan Rasa Premium Di tengah Keindahan Bromo
Screenshot_20260102_191053_WhatsApp
ULaMM Syariah: Membangun Masa Depan Ekonomi Berkelanjutan